Suri menegaskan, sekarang tidak ada lagi perbedaan antara pendukung dan lawan politik, kubu 01 atau 02.
“Ini saatnya kita bersatu, kolaborasi bangun Kota Depok. Saya mengajak semua pihak untuk bersama-sama berkontribusi demi kebaikan masyarakat," ungkap mantan Sekretaris Kota Depok ini.
Baca Juga:
KPU Kota Jambi Kembalikan Sisa Dana Hibah Pilkada ke Pemkot
Suri ungkapkan ia dan pasangannya segera berkantor dan menjalankan tugasnya sebagai Wali Kota Depok. Ia berharap pada 21 Februari ini ada acara pisah-sambut, sehingga segera jalankan tugas melayani warga Kota Depok.
[Redaktur: Hendrik Isnaini Raseukiy]